Minggu, 20 November 2011

Rubber Membrane (Diaphragm)

Fungsi utama dari mambran ialahmeneruskan tekanan yang terjadipada salah satu bilik (room) ke bilik yang lain, dan selanjutnya dapat diaplikasikan sebagai valve, sensor, blower, dll. Jadi cara kerja membran sebenarnya sederhana, membran ditempatkan pada antara bilik, dan bila ada tekanan pada salah satu bilik, maka tekanan tersebutakan diteruskan pada bilik yang lainnya.Meski fungsi membran sederhana, tatapi
pembuatan part ini tidaklah sederhana, dan bahkan merupakan rubber part yang paling rumit untuk dibuat. supaya tidak cepat sobek, maka biasanya membran terdiri dr lapisan penguat (anyaman) dan karet sebagai seal. tetapi untuk kondisi ekstrim kadang juga ditambahkan polymer lain sebagai penguat, pada umumnyaialah PTFE. Hal pertama yang harus diperhatikan pada membran ialah elastisitasnya, selain itu membran hendaknya terbuat dari material yang tidak mudah sobek. Lalu jika membran digunakan pada lingkungan yangkhusus (misalkan terendam Aftur), maka material yang digunakan juga.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar